Macro Tilling Duplikasi Objek Otomatis Berdasarkan Ukuran Kertas | Corel Draw Tutorial Indonesia

Selasa, 11 November 2014

Macro Tilling Duplikasi Objek Otomatis Berdasarkan Ukuran Kertas

Kali ini GRAFISin ingin berbagi Macro CorelDraw kreasi terbaru yaitu Macro Tilling, fungsinya menduplikasi objek yang terseleksi dan menyesuaikan dengan ukuran kertas / lembar kerja corelDraw anda. Berikut ini screenshotnya:
Koleksi macro CorelDraw Duplikasi Objek Otomatis Mengikuti Ukutan Kertas

Anda bisa memilih kombinasi yang diinginkan pada bagian hasil, kemudian mengatur margin dan offset / jarak antar objek yang anda seleksi juga dapat disertakan garis potong dan menentukan panjangnya.  Untuk menginstallnya silahkan baca Cara Install Macro pada CorelDraw 11 sampai X7

Macro Tilling - CorelDraw X7
Macro Tilling - CorelDraw X6
Macro Tilling - CorelDraw X5
Macro Tilling - CorelDraw X4

Untuk versi corelDraw lainnya, segera kami update.

Semoga bermanfaat, bila ada pesan error atau kesalahan mohon diinformasikan di kotak komentar. Salam #GRAFISin

Note: Bagi yang kebingungan saat download yaitu klik tombol SKIP ADS di pojok kanan atas kemudian akan dialihkan kehalaman download.
Password: http://coreldrawtutorialindonesia.blogspot.com

Macro Tilling Duplikasi Objek Otomatis Berdasarkan Ukuran Kertas Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar